KAJIAN LITERATUR PADA PERAN KEARIFAN LOKAL PI’IL PESENGGIRI TERHADAP PENDIDIKAN KARAKTER PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR

Isi Artikel Utama

Fadilah Prastikwati
Agustin Niken

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Pi’il Pesenggiri sebagai nilai-nilai kearifan lokal yang ada di Provinsi Lampung. Jenis penelitian ini adalah kajian literatur dengan teknik pengumpulan data yang diperoleh dari kajian yang serupa atau berhubungan. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis kualitatif deduktif. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa. Nilai-nilai Piil Pesenggiri yaitu Bejuluk Adek, Nemui Nyimah, Nengah Nyappur, dan Sakai Sambayan menggandung nilai-nilai karakter. Penerapan nilai-nilai Piil Pesenggiri dalam pendidikan berperan penting dalam membentuk karakter peserta didik yang lebih baik. Hal ini menekankan pengembangan kepribadian yang mandiri, bertanggung jawab, dan saling menghargai. Integrasi nilai-nilai ini juga menunjukkan relevansi budaya lokal dalam pendidikan modern, yang memperkuat identitas budaya sambil membangun karakter positif pada generasi yang akan datang

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Prastikwati, Fadilah, dan Agustin Niken. “KAJIAN LITERATUR PADA PERAN KEARIFAN LOKAL PI’IL PESENGGIRI TERHADAP PENDIDIKAN KARAKTER PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) 5, no. 1 (Februari 28, 2025): 424–433. Diakses Maret 9, 2025. https://jurnal.spada.ipts.ac.id/index.php/JIPDAS/article/view/2577.
Bagian
Artikel

Referensi

Arie Nurdiansyah. 2020. Budaya Juluk Adek Dalam Pembentukan Karakter Anak Di Masyarakat Adat Lampung. Al Kahfi : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1(2), 45-55. Retrieved from https://ejournal.stitalkhairiyah.ac.id/index.php/alkahfi/article/view/67

Damayantie, A. 2019. Nemui-Nyimah (Studi pada Penduduk Ragam Etnis dan Budaya di Wilayah Kabupaten Lampung Selatan) (Vol. 21, Issue 2).

Damanik, Darwin dkk. 2024. Metodologi Penelitian Pendidikan Dasar. Batam: CV. Rey Media Grafika

Fahmi, A. F., Hartini, H., & Harmi, H. 2023. Karakter Konselor Sekolah : Menerapkan Nilai-Nilai Piil Pesenggiri Dalam Membentuk Karakter Bhinneka Tunggal Ika Pada Peserta Didik Di SMK Negeri 1 Kotabumi Lampung Utara. Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan Dan Kemasyarakatan, 16(6), 2383. https://doi.org/10.35931/aq.v16i6.1538

Insani, N., Furnamasari, Y. F., & Dewi, D. A. 2021. Penerapan Pendidikan Karakter pada Siswa Sekolah Dasar dalam Upaya Menghadapi Era Globalisasi.

Mahendra, Y. 2019. Pendidikan Karakter Di Sekolah Dasar. https://seminar.uad.ac.id/index.php/ppdn/article/view/1440

Masitoh. 2019. Mengingat Dan Mendekatkan Kembali Nilai-Nilai Kearifan Lokal (Piil Pesenggiri) Sebagai Dasar Pendidikan Harmoni Pada Masyarakat Suku Lampung (Masitoh). https://doi.org/https://doi.org/10.47637/elsa.v17i2.41

Nurdiansyah, A. 2019. Budaya Juluk Adek Dalam Pembentukan Karakter Anak Di Masyarakat Adat Lampung.

Nurhayati dkk. 2024. Metodologi Penelitian Kualitatif (Teori dan Praktek). Jambi: PT. Sonpedia Publishing Indonesia

Pairulsyah. 2013. Kualitas Pelayanan Publik Samsat Lampung Dalam Perspektif Budaya Piil Pesenggiri. Fiat Justisia Jurnal Ilmu Hukum, 7(2).

Palyanti, M., Ernita, S., & Peranita, R. 2024. Makna Nilai Piil Pesenggiri Sebagai Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia: Perspektif Pendidikan Islam. https://attractivejournal.com/index.php/bce/

Supriono, J., Nurwahidin, M., & Sudjarwo. 2022. Membangun Karakter Peserta Didik Madrasah Ibtidaiyah Dengan Pendekatan Filsafah Suku Lampung Piil Pesenggiri. Journal of Innovation Research and Knowledge, 2(6). https://bajangjournal.com/index.php/JIRK/article/view/4006

Ulfah, U. U., & Maisaroh, I. 2024. The Character Education Based On The Local Wisdom Of Piil Pesenggiri Lampung. Al-Ibda: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 4(01), 8–16. https://doi.org/10.54892/jpgmi.v4i01.407