MOTIVASI, PENGALAMAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN, TERHADAP KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD SITI FATIMAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

Isi Artikel Utama

Yulinda Ariyani
Alkhusari Alkhusari
Sri Erni Agustini
Lina Fitri Lestari

Abstrak

Pelayanan perawat dalam hal ini pelayanan kesehatan terhadap pasien di rumah sakit merupakan salah satu faktor penentu image atau citra rumah sakit itu sendiri. Keberhasilan suatu rumah sakit sangat ditentukan oleh pengetahuan, keterampilan, kreativitas, dan motivasi staf dan karyawannya.untuk menganalisis hubungan antara motivasi, gaya kepemimpinan dan pengalaman kerja dengan kinerja perawat di ruang rawat inap.  Penyuluhan dilakukan melalui metode presentasi materi, tanya jawab dan pengisian kuesioner. Data diambil melalui pengisian kuesioner wawancara dan observasi yang selanjutnya dianalisis secara deskriptif. Pengabdian Masyarakat ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara motivasi, gaya kepemimpinan dan pengalaman kerja dengan kinerja perawat di ruang rawat inap  sebesar 90% (76 peserta) dari jumlah 99 peserta. Kegiatan penyuluhan ini penting dilakukan pada Pegawai Rumah sakit Untuk Mengetahui pengalaman kerja dengan kinerja perawat. Itu berarti bahwa ada hubungan antara motivasi, gaya kepemimpinan dan juga pengalaman kerja dengan kinerja perawat di ruang rawat inap. Berdasarkan hasil diharapkan perawat mampu meningkatkan kinerja agar tercipta mutu pelayanan yang prima.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Ariyani, Yulinda, Alkhusari Alkhusari, Sri Erni Agustini, dan Lina Fitri Lestari. “MOTIVASI, PENGALAMAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN, TERHADAP KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD SITI FATIMAH PROVINSI SUMATERA SELATAN”. Jurnal ADAM : Jurnal Pengabdian Masyarakat 2, no. 1 (Februari 10, 2023): 200–205. Diakses April 18, 2024. https://jurnal.spada.ipts.ac.id/index.php/adam/article/view/1388.
Bagian
adam

Referensi

Abdullah, M. (2014). Manajemen dan Evaluasi Kinerja Karyawan. Yogyakarta: Aswaja Pressindo

Alwi, S. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi Keunggulan Kompetitif. Yogyakarta: BPFE

Andi, B. (2010). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Hamudha Prima Media Boyolali. Jurnal Kesehatan Universitas Sebelas Maret.

Darma. (2011). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan fasilitas Kerja. Batam: Jurnal Manajemen Vol 8 no 1 Hal 11

Foster, B.S., & R, K. (2010). Pembinaan untuk Kinerja Karyawan. Jakarta: PPM Haerul, A. (2013). Hubungan motivasi Kerja dengan Kinerja Perawat.

Makassar : FIK Alaudin

Hariandja. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Gramedia Hasanbasri. (2010). Asuhan Keperawatan bermutu di Rumah Sakit. Pusat Data

Informasi PERSI

Hasibuan. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia Cetakan 11. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Hasibuan & Malayu. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hidayat. (2014). Metode Penelitian Keperawatan dan Teknis analisis data.

Jakarta : Salemba Medika

Irham, F. (2010). Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasi. Bandung : Alfabeta Kartono. (2010). Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: Raja Grafindo

Persada.

Ketut Edi. (2019). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja. Jurnal Manajemen

La Ode. (2013). Pengaruh Motivasi Kerja Dengan Kinerja Perawat Pelaksana.

Makasar

Mangkunegara. (2010). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia, Cetakan IV. Bandung: PT Refika Aditama

Mangkuprawira, S. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik (edisi kedua). Bogor: Ghalia Indonesia

Martoyo, S. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE Muh,S. (2015). Faktor yang berhubungan dengan kinerja perawat. Makasar Notoadmojo. (2010). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT Rineka Cipta

NurHidayah. (2012). Manajemen Keperawatan Edisi I. Makasar : Universitas Alaudin

Nursalam. (2012). Manajemen Keperawatan, Edisi 3. Jakarta : Salemba Medika PPNI. (2012). Data Kinerja Perawat. Makassar

Ranupandojo. (2012). Manajemen Personalia. Yogyakarta: BPFE

Ravianto, J. (2010). Produktivitas dan Manusia Indonesia Kertas Kerja Lembaga Sarana Informasi Usaha dan Produktivitas. Jakarta: EGC

Sarita. (2012). Pengaruh Pengendalian Internal dan Gaya Kepemimpinan ` Terhadap Kinerja Karyawan SPBU. Yogyakarta

Siagian. (2013). Audit Manajemen. Jakarta : Bumi Aksara Siti, P. (2010). Psikologi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta

Suarli & Yanyan. (2010). Manajemen Keperawatan dengan Pendekatan Praktis. Jakarta : Erlangga

Sutikno. (2014). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Thoha. (2013). Kepemimpinan Dalam Manajemen. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Wasla, E., & Ratnasari, S. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Citra Pembina Pengangkutan Industries. Batam. Jurnal Kesehatan

Wibowo. (2013). Manajemen Kinerja Edisi Ketiga. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Yohana, N., & Sutrisno. (2017). Faktor-Faktor Yang berhubungan dengan Kinerja Perawat. Semarang.