PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA DENGAN MENERAP KAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TYPE STAD PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI 100116 SIGUMURU KECAMATAN ANGKOLA BARAT KABUPATEN TAPANULI SELATAN

Isi Artikel Utama

Anisa Mawaddah
Riswandi Harahap
Monica Theresia

Abstrak

Abstrak


Anisa Mawaddah Harahap. 2021, Peningkatan Prestasi Belajar IPA Materi Tata Surya Menggunakan  Model Pembelajaran STAD Di Kelas VI Sd Negeri 100116 Sigumuru Kecamatan Angkola Barat Kabupaten Tapanuli Selatan Skripsi, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Institut Pendidikan Tapanuli Selatan (IPTS).


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tentang peningkatan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA materi tata surya menggunakan model STAD Kelas VI Sd Negeri 100116 Sigumuru Kecamatan Angkola Barat  Kabupaten Tapanuli Selatan. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), objek penelitian adalah siswa kelas VI Sd Negeri 100116 Sigumuru Kecamatan Angkola Barat  Kabupaten Tapanuli Selatan. Subjeknya adalah sebanyak 15 orang. Instrumen yang digunakan sebagai alat pengumpulan data adalah lembar observasi, tes, dan dokumentasi. Kemudian data hasil penelitian diolah dengan teknik analisis tes prestasi belajar, analisis aktivitas guru, analisis aktivitas siswa.


Prestasi belajar siswa pada materi tata surya meningkat dengan menggunakan model STAD di kelas VI Sd Negeri 100116 Sigumuru Kecamatan Angkola Barat Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun Pelajaran 2021/2022 yang ditandai dengan ketuntasan siswa pada setiap siklusnya. Yaitu pada siklus I memperoleh persentase 67% dan pada siklus II meningkat menjadi 87%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan prestasi belajar siswa materi tata surya menggunakan model STAD di kelas VI SD Swasta 100118 Muhammadiyah Panobasan Kecamatan Angkola Barat Kabupaten Tapanuli Selatan.


 

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Mawaddah, Anisa, Riswandi Harahap, dan Monica Theresia. “PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA DENGAN MENERAP KAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TYPE STAD PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI 100116 SIGUMURU KECAMATAN ANGKOLA BARAT KABUPATEN TAPANULI SELATAN”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) 4, no. 3 (Agustus 16, 2024): 179–184. Diakses November 21, 2024. https://jurnal.spada.ipts.ac.id/index.php/JIPDAS/article/view/112.
Bagian
Artikel

Referensi

Daryanto.2011 Penelitian Tindakan Kelas Dan Penelitian Tindakan Sekolah. Yogjakarta : Gava Media

Djamaroh, S. B. (2002). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta. Eksperimen. Jurnal Pendidikan: Reset Dan Konseptual. Vol 2. Tahun 2018

Hamdu Ghullam, Agustina Lisa 2011. Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar IPA Di Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Vol. 12 No. 1, April 2011

Joko Siswanto. 2018. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Gede Berbantuan Media Poster Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik.Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar. Vol 2. Tahun 2018

Mudjiono, Dimyati 2006. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta

Noor, Juliansyah 2011.Metodologi Penelitian. Jakarta : Kencana Penalaran Dan Komunikasi Matematika Peserta Didik Di Smk Negeri Manonjaya Kabupaten Tasikmalaya. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan Vol. 1. 2014, Artikel 1 Prenada Media Group

Priansa Juni Donni 2008. Pengembangan Strategi Dan Model Pembelajaran. Bandung : Pustaka Setia

Sariem. 2018. Peningkatan Prestasi Belajar Mapel IPA Melalui Metode.

Septiati Amalia, Dkk 2014. Pembelajaran Ipa Di Sd. Tangerang Selatan : Universitas Terbuka

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 4 5 > >>